Berikut Ini adalah resepi roti jala. Kue roti jala yang banyak di gemari di Indonesia dan negeri Jiran Malaysia ini merupakan jenis makanan khas Melayu yang banyak dijual khususnya di sekitar kawasan Wilayah Serawak Malaysia. Berikut Resep membuat Roti jala ala HOMEBAKERY yang dapat menjadi salah satu sumber usaha keluarga :
2 Gelas tepung gandum
2 Gelas air
1 biji telor
1 Sendok besar minyak jagung
Sedikit vanilla
Secuil garam
Pewarna makanan secukupnya.
Cara Membuatnya:
- Campur semua bahan yang telah dipersiap, aduk hingga merata, dengan terlihat terksturnya yang halus dan lembut.
- Blend kasi texture halus
- Cara membuat Menjala dalam rinjing, Bacingpan.
- Bunakan botol mempunyai kepala lancip usahakan tiga biar cepat.
- Pakai non stick pan, tuangkan tipis dan merata sedikit saja di atas bacinkpan, usahakan setipis mungkin, jika terlalu tebal selain kurang enak dilihat rasanya juga kurang maknyus,,hehe....roti jala harus berkesan lembut dan ringan di mulut.
- Jika sudah terlihat masak (jangan terlalu masak atau keras), angkat roti selagi masih lemah, langsung lipat dan gulung dengan hati-hati.
Cara-Resep Membuat Roti Jala - Aneka resep Masakan-http://anekaresepmasakanibuku.blogspot.com/